Kamis, 04 April 2013

Melindungi diri dari toilet umum

Melindungi diri dari toilet umum


Anda tidak perlu takut menggunakan toilet karena beberapa cara melindungi diri dari kuman-kuman yang ada ditoilet umum, antara lain :

  • Barang barang yang anda bawa sperti tas, dompet ataupun barang lainnya jangan diletakkan dilantai toilet.
  • Sebelum menggunakan toilet, flush dulu untuk mengeluarkan urine atau kotoran lain yang menjadi tempat tinggal bakteri.
  • Jika menggunakan kloset duduk, seka dudukan toilet dengan tissu.
  • Lapisi dudukan kloset dengan pelapis dudukan kloset jika ada 
  • Jangan duduk diatas dudukan kloset jika terlihat basah atau kotor.
  • Sebisa mungkin, hindari menyentuh benda-benda yang ada ditoilet.
  • Tutup kloset sebelum menekan flush dengan menggunakan tissu. 
  • Selesai menggunakan kloset, jangan lupa cuci tangan dengan menggunakan sabun.
  • Keringkan tangan dengan menggunakan tissu.

0 komentar:

Posting Komentar